Membuat judul blog bergerak pada addres bar

1. Login blogger anda

2. Masuk pada halaman Edit HTML

3. Cari kode </head> dan letakkan kode berikut di atas kode </head>
tersebut, (untuk mempermudah mencari </head> tekan CTRL+F atau F3)
<script type='text/javascript'>

//<![CDATA[
msg = " ISI KALIMAT KALIAN
DISINI 1
";
msg = " ISI KALIMAT KALIAN
DISINI 2
" + msg;pos = 0;
function scrollMSG() {
document.title = msg.substring(pos, msg.length) + msg.substring(0,
pos); pos++;
if (pos > msg.length) pos = 0
window.setTimeout("scrollMSG()",100);
}
scrollMSG();
//]]>
</script>


4. Gantilah tulisan ISI KALIMAT KALIAN DISINI dengan kalimat atau kata-kata
yang kalian mau

5. Klik Save, dan Silakan Lihat Hasilnya .. ^_^
Share:

3 komentar:

  1. Postingan yang Sangat bagus dan menarik untuk dibaca tentang membuat judul blog bergerak pada addressbar.... Saya suka mengunjungi blog ini.

    BalasHapus
  2. hadi ditunggu kunjungan balik.
    www.adidoankzz.blogspot.com

    BalasHapus
  3. saya coba yaa :) http://about-me27.blogspot.com

    BalasHapus